Mengenal Gejala Penyebab Dan Pengobatan Batu Ginjal
Sebagian dari kita mungkin akan merasa asing ketika mendengar batu ginjal. Bahkan mungkin banyak orang yang belum mengetahui tentang penyebab, gejala dan pengobatan batu ginjal. Terlebih gejalanya sangat penting untuk diketahui, karena bila anda mengalami dan mengetahui gejalanya. Maka pengobatan pun bisa anda lakukan bila memang anda mengidap batu ginjal.
Mengenal Gejala Penyebab Dan Pengobatan Batu Ginjal
Penyebab Dan Risiko Batu Ginjal
Batu ginjal adalah salah satu jenis penyakit ginjal dan penyakit ini bisa terjadi pada pria maupun wanita. Banyak faktor yang menjadi penyebab batu ginjal yaitu kurang minum air putih, faktor keturunan, penyakit tertentu dan gangguan kelenjar parathyroid.
Selain itu, berbagai faktor resiko yang dapat meningkatkan seseorang terkena batu ginjal yaitu:
- Pernah mengidap penyakit pencernaan dan penyakit radang usus.
- Obesitas
- Orang yang sering makan makanan yang mengandung banyak garam, gula buatan.
- Orang yang sering makan makanan yang banyak mengandung protein
- Kurang minum air putih
- Orang yang mempunyai keluarga dengan penyakit ginjal ataupun batu ginjal.
- Orang yang pernah mengidap batu ginjal
Gejala Batu Ginjal
Tidak semua penderita batu ginjal mengalami gejala, karena banyak orang yang menderita penyakit ini tidak mengalami gejala apapun. Dan hal ini terjadi pada penderita penyakit ginjal yang mempunyai ukuran batu ginjalnya sangat kecil.
Berikut ini gejala batu ginjal:
- Terasa sakit di bagian pinggang
- Terasa sakit di perut bagian bawah atau samping.
- Terasa nyeri dibagian sisi tubuh dan rasa nyeri ini dapat menyebar ke bagian bawah pinggul.
- Terasa sakit ketika buang air kecil
- Anyang-anyangan
- Urin bercampur dengan darah
- Urin berubah menjadi keruh dan bau tidak sedap.
- Demam
- Mual dan muntah
Pengobatan Batu Ginjal Secara Medis
Pengobatan batu ginjal tergantung jenis dan ukuran batu ginjal. Bila penderita penyakit ini memiliki ukuran batu ginjal yang kecil maka tidak harus melakukan metode operasi untuk mengeluarkan batu ginjal. Dokter akan obat agar batu ginjal yang berukuran kecil tersebut keluar lewat buang air kecil. Bila gejala batu ginjal mengganggu pasien penyakit ini, maka dokter juga akan memberikan berbagai macam obat seperti ibuprofen dan paracetamol. Dan dokter juga akan menyarankan minum air putih yang banyak pada penderita batu ginjal.
Namun bila ukuran batu ginjalnya sangat besar makan dokter akan menyarankan pasien untuk melakukan operasi untuk mengeluarkan batu ginjal tersebut.
Berikut ini beberapa pengobatan batu ginjal secara medis selain minum obat yang diresepkan oleh dokter:
- Operasi bedah terbuka
- Operasi bedah laparoskopi
- Ureterorenoskopi
- Extracorporeal
- Percutaneous nephrolithotomy (PCNL)
Demikian informasi tentang gejala penyebab dan pengobatan batu ginjal. Untuk pengobatan batu ginjal selain melalui pengobatan medis, pengobatannya pun bisa dengan pengobatan alternatif lainnya yaitu dengan mengonsumsi jelly gamat rasa jeruk. Manfaat obat herbal jelly gamat rasa jeruk untuk penderita batu ginjal yaitu membantu mengeluarkan batu ginjal tanpa operasi.
By Rizka Ardiana - Penyakit Rabu, 16 Agustus 2017 11:53:38