Anjuran Makanan Untuk Penderita Kelenjar Getah Bening
Anjuran makanan untuk penderita kelenjar getah bening harus benar-benar dikonsumsi oleh penderita kelenjar getah bening. Karena tidak hanya cukup dengan melakukan pengobatan saja, baik pengobatan medis maupun pengobatan herbal dengan mengkonsumsi obat herbal. Tapi penderita kelenjar getah bening pun harus menerapkan pola makan sehat. Dan tidak semua makanan baik dikonsumsi oleh penderita kelenjar getah bening, sehingga penderita penyakit ini pun harus mengetahui makanan yang baik untuk dikonsumsi.
Anjuran Makanan Untuk Penderita Kelenjar Getah Bening
Sayuran hijau
Anjuran makanan untuk penderita kelenjar getah bening adalah sayuran hijau. Hal ini dikarenakan sayuran hijau memiliki kandungan klorofil yang berperan pernting dalam menjaga kesehatan darah dan cairan kelenjar getah bening. Sayuran hijau yang baik dikonsumsi penderita kelenjar getah bening yaitu brokoli, lobak putih, kangkung, sawi, dan daun dandelion.
Makanan yang mengandung selenium
Selain sayuran hijau, makanan yang mengandung selenium juga merupakan makanan yang baik dikonsumsi penderita kelenjar getah bening. Berikut daftar makanan yang mengandung selenium tinggi diantaranya salmon, telur, kacang-kacangan, bayam, kubis brussel, jamur, anggur, jeruk, alpukat, strawberry, daging sapi, daging ayam dan gandum.
Makanan yang mengandung vitamin A
Salah satu makanan yang baik dikonsumsi penderita kelenjar getah bening adalah makanan yang mengandung vitamin A. karena jenis vitamin ini berperan besar sebagai pendukung kelenjar getah bening agar selalu terjaga kesehatannya. Makanan yang mengandung vitamin A diantaranya wortel, labu, ubi jalar dan masih banyak lagi.
Makanan yang mengandung vitamin D
Selain makanan yang mengandung vitamin A, jenis makanan yang baik bagi penderita kelenjar getah bening adalah makanan yang kaya akan kandungan vitamin D seperti jamur putih, jamur tiram, kacang kedelai, bayam, keju cheddar, jamur shitake dan ikan.
Makanan yang mengandung lemak sehat
Selain mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin, penderita kelenjar getah bening juga dapat mengonsumsi makanan yang mengandung lemak sehat dan baik seperti ikan salmon, tuna, sarden, biji rami, almond dan walnut.
Cranberry
Cranberry adalah salah satu buah yang termasuk dalam keluarga berry. Dan buah cranberry termasuk buah yang baik dikonsumsi penderita kelenjar getah bening. Bila pembengkakan kelenjar getah bening disebabkan karenadanya penumpukan lemak, maka konsumsi buah cranberry karena buah ini dapat menyusutkan lemak berlebih.
Rumput laut
Selain buah cranberry, rumput laut juga merupakan salah satu makanan sehat untuk penderita kelenjar getah bening. rumput laut bisa dimakan segar-segar atau bisa juga diolah menjadi sup.
Setelah mengetahui daftar makanan sehat untuk penderita kelenjar getah bening, diharapkan penderita penyakit ini pun untuk mengonsumsi makanan sehat tersebut.
By Rizka Ardiana - Kesehatan Rabu, 28 Maret 2018 11:13:04